Suatu metoda pembuatan dikloropropanol berupa 1,3-dikloro-2-propanol dan 2,3-dikloro-1-propanol terdiri dari menghidroklorinasi gliserin dengan hidrogen klorida bersifat gas dengan katalis-katalis dari asam karboksilat,yang dicirikan dengan hidroklorinasi tersebut dilakukan dalam sedikitnya satu zona reaksi kontinyu pada temperatur reaksi dalam kisaran 70-140℃ dan dengan mengeluarkan secara kontinyu air dari reaksi, umpan cair tersebut mengandung sedikitnya 50 % berat gliserin.